Detail Berita

PAMTAKSUNG DI SEKRETARIAT PPK TAJINAN

Pengamanan Kotak suara dan surat suara Pilkada Kabupaten Malang di Kecamatan Tajinan

II. FAKTA - FAKTA :

A.  Hari Senin, tanggal 07 Desember 2020 pukul 20.00 Wib s/d selesai,  telah dilaksanakan pengecekan Pengamanan Kotak dan Surat Suara yang di Tempatkan di Gudang Desa Gunungsari Tajinan.

Personil Pengamanan/ jaga:
1. Polsek :
    a. Bripka Amir Fadilah.
    b. Brigadir M Yandi Rahman.
2. Koramil Serda Agung.
3. Trantip :
     a. Edi Santoso ( Kec.Tajinan)
      b. Bastian Afianto.
4. Linmas:
     a. Slamet.
     b. Buasan.
     c. Partono.
     d. Misnan.
5. PPK
     a. Dimas Pramono.
     b. Toni Firman Hidayat.
6. Panwas Setyo Edi Pranoto.

C. Lokasi
- Gudang bekas SD di Desa Gunungsari Kecamatan Tajinan.

E. Hasil Giat :
1. Kotak suara berada dalam ruangan yang terkunci gembok 2 ( dua) buah pintu tersegel, keliling tertutup rapat dan selalu diawasi bersama.
2. Disamping/ ruang sebelah digunakan sbg sekretariat PPK dan stenby petugas pengamanan.
3. Semua kegiatan pengamanan ditulis dalam buku mutasi jaga.

Selama kegiatan  berjalan  aman, tertib dan kondusif

Berita Lain