Detail Berita

APEL PAGI DI HALAMAN KANTOR KECAMATAN TAJINAN (SELASA, 11/01/2022)

KECAMATAN TAJINAN - Apel pagi merupakan dilaksanakan rutin oleh Aparatur Sipil Negara ( ASN ) dan Non ASN apel yang digelar di Halam Kantor Kecamatan Tajinan yang dipimpin oleh Kepala Seksi Keamanan dan Ketertiban Umum Kecamatan Tajinan Bapak Pardi, SE. Dalam apel (11/01/2022), Bapak Pardi, SE mengingatkan kepada semua peserta Apel  Bahwa kita semua harus selalu semangat dalam mengemban Amanah sebagai Abdi Negara Baik yang ASN maupun Non ASN karena kita semua adalah orang-orang terpilih, tidak mungkin Alloh Subhanahu Wata’ala menempatkan seseorang alam hal mengabdim kepada Negara kalua bukan orang yang memang mampu mengemban Amanah tersebut. Maka dari itu selalulah bangga menjadi Abdi Neagara karena banyak orang mengidamkan Posisi dan pekerjaan ini karena banyak orang menilai bahwa Gaji besar berseragam rapi, Namun mereka diluar sana belum tau kalau mengemban Amanah itu hal yang tidak bisa dinilai dengan sebuah pengahsilan namun kitalah yang harus selalu bertanya kepada diri kita masing-masing sudah menghasilkan apa untuk Negara dan Masyarakat kita, apa saja yang sudah kita lakukan untuk Negara dan Masyarakat kita. Maka dari mari selalu bersemangat dalam Mengemban Amanah ini memang berat tapi laksanakan saja sesuai Tupokasi dan disiplin ilmu sesuai hasil baik pelatihan, bimtek, hasil koordinasi dan tentunya sesuai juknis yang ada dan jangan lupa Do’a dan perilaku yang baik akan menjadikan jalan dalam pekerjaan semakin mudah dan menyenangkan. Kita harus yakin dan selalu semangat bahwa kita pasti selalu dalam petunjuk dan Lindungan Sang Kholiq Pencipta Alloh Subhanahu Wata’ala

Apel ditutup Dengan Berdo’a Bersama dan dengan tanpa penghormatan dibubarkan.

Berita Lain